“Mudah-mudahan jadi gaya hidup baru, gak harus nongki di resto-resto mahal, di tempat-tempat dingin, di pinggir jalan juga juga bisa,” ucapnya.
Dedi juga berharap, yang sudah ia lakukan menular ke pelaku UMKM lainnya. Menurut dia, tidak masalah buka usaha di pinggir jalan, tidak mesti sewa ruko.
“Biarpun di kaki lima, tidak dengan modal besar, kalau kita jaga kualitas dengan pelayanan maksimal, punya ciri khas sendiri, usaha kita bisa berkembang pesat,” pungkasnya. (henny)
Kategori :