Phil Foden Sebut Penghargaan Pemain Terbaik PFA Sangat Istimewa

Penyerang Manchester City Phil Foden menyebut penghargaan Pemain Terbaik versi Asosiasi Pesepak Bola Profesional (PFA)--

“Phil mewujudkan semua yang kami junjung di Manchester City. Dia adalah pemain yang sangat berbakat, tetapi juga seseorang yang selalu berusaha untuk terus berkembang.

Dia adalah orang yang sangat rendah hati dan sangat dihormati di seluruh Klub. Kami semua sangat bangga padanya,” kata Begiristain.

Rekan setim Foden, Erling Haaland, yang memenangkan penghargaan ini tahun lalu, dan Rodri, serta pemain Chelsea Cole Palmer, kapten Arsenal Martin Odegaard, dan striker Aston Villa Ollie Watkins, juga masuk dalam daftar nominasi Pemain Terbaik PFA.

BACA JUGA:City Dikabarkan Terima Tawaran Atletico Sebesar Rp1.6 triliun Untuk Alvarez

BACA JUGA:Mbappe Beli Saham Mayoritas Fc Caen

Dalam kategori pemain muda, penyerang Chelsea Cole Palmer dinobatkan sebagai Pemain Muda Terbaik PFA. Penghargaan yang diraih Foden dan Palmer ini menandai pertama kalinya kedua trofi tersebut jatuh ke tangan pemain Inggris sejak musim 2009/2010, ketika Wayne Rooney dan James Milner meraih penghargaan tersebut.

Palmer yang menjadi bintang baru di Stamford Bridge setelah pindah dari City, menempati posisi kedua di klasemen pencetak gol terbanyak Liga Premier dengan 22 gol, hanya kalah dari Haaland.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan