Renovasi SDN 15 Tanjung Lago Banyuasin

Para siswa siswa SDN 15 Tanjung Lago Banyuasin pose bareng dengan CEO Thamrin Group, Elysa Dian Thamrin.--

“Mohon diterima sebagai wujud pengabdian keluarga Besar Thamrin Group kepada dunia Pendidikan,” katanya.

Acara dilanjutkan dengan tari kreasi oleh siswa-siswi SDN 15 Tanjung Lago, cerita dongeng Tamtam dan Rinrin oleh Kak Ninuk, penyerahan simbolis paket pendidikan, pemotongan pita serta penandatanganan prasasti oleh CEO Thamrin Group.


Thamrin Group berkomitmen untuk terus berkembang dan bertahan menghadapi tantangan di masa depan dengan memegang teguh core value, yaitu T.R.U.S.T Attitude (Integrity, Customer Focus, Communication, Continuous Improvement, dan Teamwork). (hen)

Tag
Share