Desa Pengabuan Raih Penghargaan Desa Partisipasi Teraktif Dalam Perencanaan Pembangunan Tahun 2024

Kepala Desa Pengabuan Suprayitno menyampaikan terimakasihnya terhadap Pemerintah Kabupaten PALI yang telah memberi kepercayaan atas apa yang telah dilaksanakan Pemerintah Desa (Pemdes) yang dipimpinnya.-dinas kominfo pali-

BACA JUGA:Dipimpin Heri Amalindo, Laju Pertumbuhan Ekonomi di PALI Melonjak

Kemudian pada angka pengangguran, pada tahun 2014 sebesar 5,61 persen, turun menjadi 3,99 persen tahun 2023. Capaian itu jauh lebih baik dari capaian Provinsi sebesar 4,63 persen dan nasional sebesar 5,86 persen.

Pertumbuhan ekonomi pada tahun 2016 sebesar 5,19 persen turun sebesar 0,28 persen di tahun 2020 sebagai dampak dari pandemi Covid-19 tahun 2022.

Pertumbuhan ekonomi kembali tumbuh positif sebesar 4,43 persen, namun capaian ini masih dibawah capaian  Provinsi sebesar 5,23 persen dan nasional sebesar 5,31 persen.

Indeks Pembangunan Manusia (IPM) tahun 2013 sebesar 59,69 poin meningkat pada tahun 2023 sebesar 68,78 poin.

BACA JUGA:Laju Pertumbuhan Ekonomi di PALI Melonjak

"Data capaian ini bukan dibuat-buat melainkan dari Badan Pusat Statistik (BPS)," tandas Bupati. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan