FJPI Tegaskan: Pengembalian Kartu Liputan Jurnalis Istana Tak Hilangkan Fakta Intimidasi Pers

Senin 29 Sep 2025 - 17:09 WIB
Reporter : Henny Effendi
Editor : Salamun Sajati

4. Mengajak seluruh insan pers, organisasi jurnalis, dan masyarakat sipil untuk mengawal kebebasan pers sebagai pilar penting demokrasi.

FJPI menegaskan bahwa penghormatan terhadap kemerdekaan pers bukan hanya kewajiban moral pemerintah, tetapi juga amanah konstitusi yang harus ditegakkan tanpa kompromi.

 

Kategori :