Mesin Badak, Bodi Gagah: Toyota Hilux Siap Guncang Pasar Otomotif!

Kamis 10 Jul 2025 - 21:51 WIB
Reporter : Asif Ardiansyah
Editor : Asif Ardiansyah

* Rem Depan: Ventilated Discs

* Rem Belakang: Drums

* Suspensi Depan: Double Wishbone

* Suspensi Belakang: Leaf Spring

Ukuran ban yang besar 225/70 R17 dengan velg alloy 17 inci serta ban cadangan 225/70 R17 semakin menambah kesan gagah dan perkasa pada Hilux, sekaligus memberikan traksi yang sangat baik.

Fitur-Fitur Unggulan

Toyota Hilux juga dilengkapi dengan berbagai fitur untuk kenyamanan dan keselamatan pengemudi serta penumpang:

* Kenyamanan: AC, Pemanas, Power Outlet, Bottle Holder, Cup Holder, Power Window.

* Keselamatan: Anti-lock Braking System (ABS), Electronic Brake Distribution (EBD), Pengingat Pintu Terbuka, Crash Sensor, Airbag (termasuk Curtain Airbags), Pengingat Pemakaian Sabuk Pengaman, dan Pelindung Benturan Depan.

* Hiburan: Soket USB, Radio AM/FM, Speaker depan, Audio 2DIN.

Dengan segala keunggulan yang ditawarkan, Toyota Hilux layak menjadi pertimbangan utama Anda dalam memilih mobil pikap yang tangguh, fungsional, dan siap menghadapi segala medan..

 

Kategori :