PALEMBANG,KORANRADAR.ID - kelenteng Dhai Leng Oh yang terletak di Lorong Makmur No.848, Suka Bangun, Kec. Sukarami, Kota Palembang, Sumatera Selatan menggelar ritual Hut Dewa Sam Tai Cho She atau Sam Dhai Kong Jumat 3 Januari 2025.
Memet ketua kelenteng Dhai Leng Oh mengatakan, ritual diawali dengan Ciasin atau mengundang dewa yang digelar pada Kamis 2 Januari 2025 mulai pukul 17.00 wib “Setelah itu Jumat 3 Januari 2025 mulai pukul 06.00 wib digelar ritual Ceng Keng, pukul 09.00 wib digelar ritual Cut leng, pukul 11.00 wib digelar ritual Ciasin dan pukul 15.00 wib di gelar ritual khokun. Ritual ditutup dengan jamuan makan bersama umat,”ujarnya. Memet juga menjelaskan kalau Dewa Sam Tai kong merupakan dewa utama di kelenteng Dhai Leng Oh sehingga perayaan digelar cukup meriah dengan mengundang banyak umat. “Serta juga menghadirkan hiburan karaoke,”ucapnya. Memet juga berharap dan berdoa semoga kedepan bangsa dan negara selalu maju, aman, damai dan sejahtera. “Serta umat selalu dimurahkan rezeki dan dijauhkan dari marah bahaya,”ujarnya. (sep)
Kategori :
Terkait
Minggu 16 Nov 2025 - 16:36 WIB
KELENTENG PE LENG KENG BANYUASIN: Rayakan Hut Dewa Pe Ong Hu Tai Jin
Rabu 12 Nov 2025 - 17:02 WIB
Kelenteng Gie Hap Bio Rayakan Hut Dewi Kwan Im, Dirayakan 3 Kali Setahun
Rabu 12 Nov 2025 - 16:49 WIB
Kelenteng Tien Sing Kiong Gelar Ritual Dewi Mazu jadi Buddha
Selasa 11 Nov 2025 - 16:12 WIB
Kelenteng Pek Hun Teng Palembang Rayakan HUT Dewi Kwan Im
Senin 10 Nov 2025 - 16:52 WIB
Kelenteng, Liong Toh Kiong, Marga Theng, Rayakan HUT Dewi Kwan Im
Terpopuler
Senin 17 Nov 2025 - 18:12 WIB
Kemeriahan Event Sriwijaya Ranau Gran Fondo (SRGF) Tahun 2025 Sukses Digelar
Senin 17 Nov 2025 - 17:42 WIB
Lolos ke Piala Dunia 2026, Norwegia Akhiri Penantian 28 tahun
Senin 17 Nov 2025 - 17:38 WIB
Irlandia Lolos Dramatis ke Playoff Kualifikasi Piala Dunia 2026
Selasa 18 Nov 2025 - 16:12 WIB
Manfaatkan Lahan Kosong, Camat Cambai Tanam Jagung
Selasa 18 Nov 2025 - 16:17 WIB
APINDO & DBS Perkuat Ekosistem Kopi Sumsel
Selasa 18 Nov 2025 - 16:30 WIB
Jelang Libur Akhir Tahun, BI Imbau Masyarakat Waspada Kejahatan Siber
Terkini
Selasa 18 Nov 2025 - 17:02 WIB
Dana Segar KUR Berbasis Kekayaan Intelektual dapat Kucuran dari Pemerintah Rp10 Triliun
Selasa 18 Nov 2025 - 17:01 WIB
KAI Hadirkan Dua UMKM Mitra Binaan Unggulan “Olla OnEthnic by Achi dan CV D’Russa Goods Co”, di Pasar Global
Selasa 18 Nov 2025 - 16:58 WIB
RUPSLB BTN Resmi Pisahkan Unit Usaha Syariah
Selasa 18 Nov 2025 - 16:57 WIB
Astra Agro komitmen Fokuskan Dekarbonisasi Lintas Sektor di COP30
Selasa 18 Nov 2025 - 16:53 WIB
Sebagain Jalan Gotong Royong Kertapati Berlubang
Selasa 18 Nov 2025 - 16:52 WIB
PW APRI Sumsel 2025–2029 Resmi Dikukuhkan, Siap Perkuat Layanan Keluarga Sakinah
Selasa 18 Nov 2025 - 16:50 WIB
Diplomasi Akademik: Kemenag Rangkul UIN se-Indonesia Bahas Peran Presiden Prabowo untuk Gaza
Selasa 18 Nov 2025 - 16:48 WIB
Pemkot Palembang Perkuat Layanan Adminduk Lewat Sosialisasi Terpadu
Selasa 18 Nov 2025 - 16:47 WIB
Pererat Ikatan Perantau, Tokoh Sumsel Bersilaturahmi dengan KSP Muhammad Qodari
Selasa 18 Nov 2025 - 16:39 WIB