Aneka Resep Mie untuk Menu Berbuka Puasa, Masakan Sedap Cocok Buat Musim Hujan

Berikut aneka resep mie ini cocok buat musim hujan yang bisa dicoba di rumah--
BACA JUGA:Ini Lho, Tips Cara Membuat Rebusan Serai sebagai Obat Darah Tinggi dan Kolesterol
Saus (cuka) : Dalam panci, masukkan semua bahan saus. Masak dengan api sedang sambil diaduk hingga gula larut. Angkat. Sisihkan.
Seduh mi kuning dan soun dalam wadah berbeda dengan air panas, tiriskan. Sisihkan.
Goreng tahu kuning hingga matang. Angkat, tiriskan. Potong dadu kecil. Sisihkan.
Goreng pempek hingga matang. Angkat, tiriskan. Iris sesuai selera.
Tata di atas piring saji daun selada, mie kuning, soun, tahu dan pempek. Tuang saus. Sajikan dengan mentimun dan ebi.
2. Mie Kopyok Khas Semarang
Jajanan comfort food berkuah khas Semarang. Umumnya kuah bawang putih dibuat dari kaldu sapi.
Dengan campuran isi mie kuning, lontong atau ketupat. Dilengkapi tahu pong, tauge, kerupuk gendar, seledri, dan cabai rawit.
Bahan :
4 porsi
150 g mie kuning basah, seduh air panas
40 g taoge, seduh air panas
6 buah tahu pong, goreng, belah dua
3 buah lontong, potong potong