Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Barang Bukti

Kunker Kajati Sumsel sinergitas dan kesolidan penting untuk ditanamkan dalam Pembangunan, pada kegiatan ‘Anak Umang’ --
BANYUASIN, KORANRADAR.ID - Kunker Kajati Sumsel sinergitas dan kesolidan penting untuk ditanamkan dalam Pembangunan, pada kegiatan ‘Anak Umang’ yang digagas pertamakali dengan penyerahan secara simbolis Kartu Indonesia Pintar, Kartu Identitas Anak, Kartu Indonesia Sehat, Akta Perwalian, pembagian sembako, bantuan sosial untuk marbot dan petugas kebersihan jalan, membuka pasar murah, serta peletakan batu pertama pembangunan Gedung Barang Bukti. Adapun Bupati Banyuasin menghibah tanah dibelakang Gedung Kajari Banyuasin yang difungsikan untuk Rupbasan, pembangunan mess pegawai Kajari Banyuasin dan penanaman ubi. (dok/tri)